Selasa, 09 Mei 2017

#

Bertasbih

unsplash.com/photos/soGoAfesWO8

Tua,
berjalan ke ujung simpang
di sudutnya jalan berlainan
tanpa tepi
jauh ujungnya

Kami,
anak dan cucu
bertanya pada penunjuk jalan:
“kapan kami boleh melangkah?”


(Bangkalan, 2013)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Follow Me @orangkomidi