air muka tumbuh di sana
air mukamu yang haru
Kubuka sebagian halaman
bertaut ingatan lama
rindang nan teduh suasana
di mataku air bersemi bening
rekah sampai jatuh
(2015)
Catatan Pejalan Kaki
Gunawan
Pengarang. Blogger. Graphic Designer. Penikmat Buku dan Sastra
Tidak ada komentar:
Posting Komentar